
Bukit Dewi Manggung Di Subang Wisata Alam Yang Mulai Dilirik Wisatawan
Seperti halnya di wilayah lain, Subang pun memiliki begitu banyak wisata alam yang menarik untuk dikunjungi. Dari air terjun, kebun teh, bukit hingga alam pegunungan yang memanjakan mata. Buat yang hobi selfie, dengan pemandangan yang instagramable, Subang bisa menjadi salah satu pilihan. Nah, bila anda ke Subang, jangan lupa mampir di salah satu destinasi wisata […]